Cahaya cinta
Ada cahaya cinta...
Yang masih tersisa...
Kala dusta dan amarah hampir memusnahkan segalanya..
Cahaya cinta itu memberikan secerca harapan...
Bahwa matahari akan tetap bersinar seperti biasa..
Tidak ada yang akan berubah..
Sekalipun badai menerjang...
Angin topan meluluh lantahkan..
Cahaya cinta itu masih ada...
Walau kadang hampir redup..
Aku akan berjalan dan terus menjalani hidup..
Dengan cahaya cinta itu..
Walau kau telah memilih untuk melepaskan segalanya..
Aku tak akan goyah..
Biarkan aku disini..
Tak perlu lagi aku khawatir denganmu...
Tak perlu ku tangisi lagi..
Semua sudah lepas..
Dan aku harus melanjutkan hidup..
Masih ada hari esok..
Walau tak mudah di lalui..
Tapi yakin bisa...
Tak ada yang bisa mematahkan semangatku...
Komentar
Posting Komentar